Root adalah ??


gambar root



Arena Seluler - Root adalah suatu system  yang dimana kita memiliki kekuasaan penuh untuk dapat membuka dan mengakses semua file yang terdapat dalam sistem operasi berbasis linux. Root bisa juga diartikan punya akses tanpa batas terhadap isi dalaman suatu sistem. Jadi kita bisa mengubah, menghapus, menambah  semua yang ada didalam sistem handphone kita, yang itu semua tidak akan bisa dilakukan apabila tanpa akses root.

Begitu juga dengan sistem operasi Android, android merupakan  sistem operasi yang dikembangkan dari sistem operasi linux, yang apabila kita ingin melakukan modif, kita juga diharukan untuk melakukan proses root pada sistem tersebut.


Fungsi root Android adalah untuk memberi hak penuh kepada pengguna Android untuk dapat masuk ke sistem Android. Bagi sebagian orang, root adalah suatu hal yang penting, karena itu semua bisa memberikan kita kebebasan untuk memodifikasi yang ada dalam smartphone kita seperti mengganti font, menghapus aplikasi bawaan yang tidak bisa dihapus tanpa melalui proses root.

Kegunaan root antara lain :
1.  Dapat Akses yang tak terbatas terhadap system Android
2. Instalasi aplikasi di memory card dan install aplikasi yang butuh root pastinya
3. Un-install aplikasi-aplikasi bawaan vendor
4. Backup App+System
5. Instalasi ROM custom
6. Akses terhadap file-file sistem Android secara penuh
7. Overclock processor yang secara keseluruhan meningkatkan performa
(tapi membuat konsumsi baterai jadi lebih boros).
8. dan yang terakhir booming saat ini untuk para pengguna android dibawah 4.0 dapat memakai bbm dengan mengganti costum rom dengan rooted terlebih dahulu androidnya

Baca :
Cara Root Asus Zenfone 4 Kitkat Dengan PC
Cara Root ASUS ZENFONE 4 Jelly Bean tanpa PC


Tag : Pengertian root android, arti root, cara melakukan root, panduan root android, android adalah, fungsi root

Root adalah ?? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: hd

4 komentar:

  1. Root gabagus kan buat android,amkanya saya gak suka makenya

    ReplyDelete
  2. klo dbilang gk bagus bener jg sih, tp bagi modifer gak afdhol tanpa root. hehe

    ReplyDelete
  3. Terimakasih infonya gan. Kebetulan saya juga sedang belajar root. Ijin baca baca artikel yang lain. Akan saya jadikan referensi di artikel saya

    ReplyDelete